Seru Dalam Kebersamaan Di Camp Maupun Di Kelas - Story by Hana Novelua dari Samarinda
Zooper Kampung inggris telah memberikan banyak pengalaman untuk saya terlebih pengalaman seru. Seru dalam kebersamaan di camp mau...
http://www.zooperkampunginggris.com/2017/10/seru-dalam-kebersamaan-di-camp-maupun.html
Zooper Kampung inggris telah memberikan banyak pengalaman
untuk saya terlebih pengalaman seru. Seru dalam kebersamaan di camp maupun di
kelas. Meskipun periode saya sangat sepi, tapi tidak membuat semangat kami
patah. Kami lewati hari demi hari, minggu demi minggu, kelas demi kelas, siang
hingga malam kami lalui bersama. Namun, itu yang membuat kami mengenal satu
sama lain, dan membuat pengalaman seru dari bangun subuh karena harus morning
club hingga evening club.
Dari kedinginan hingga kepanasan bersama. Saya mendapatkan
pengalaman yang tidak bisa saya dapatkan di tempat lain. Berbagi suka dan duka
bersama, dan saya berharap kita akan bertemu lagi di lain waktu, dan semoga
zooper kampung inggris semakin berkembang dan maju, sukses terus !! terima
kasih Zooper kampung inggris untuk segalanya.
Story by Hana Novelua dari Samarinda